Sekelompok mahasiswa Unair tingkat akhir sedang melaksanakan program KKN selama sebulan di wilayah Wiyung, Surabaya selatan.
Banyak peristiwa yang mereka alami, termasuk cerita suka dan duka dalam menjalani program KKN ini. Namun, yang terpenting dari itu semua, kelompok ini belajar bagaimana caranya menjadi 'manusia'.